Blogku "suka-suka" Aku !!!

Halaman arsip

Dieng Culture Festival X 2019

Assalamu’alaikum wr. wb Festival budaya dieng ke 10 tahun 2019 diselenggarakan tanggal 2-4 Agustus 2019 di Dieng Kabupaten Banjarnegara. Tiket festival didapat dengan harga360 rb rupiah, sudah termasuk tiket masuk festival selama 3 hari, souvenir berupa caping, kaos, kain batik, lampion, guest badge, dan hiasan kulkas bergambar bocah dieng. Suhu yang “too cool” mencapai 7’C |selengkapnya...

oleh: mas iyo (Agustus 4, 2019 @15:15) kategori: Rekreasi

DCF 10 Siap dimulai

Assalamu’alakum wr. wb Dieng Culture Festival ke 10 siap dimulai, dengan tema the inspiration of culture. sedikit info dari IG panitia bakal ada festival kopi, mantap !!! Tunggu liputan mas iyo live dari TKP. sedikit bocoran dari warga dieng, thanks om yoyo kiriman fotonya. Wassalamu’alaikum wr. wb |selengkapnya...

oleh: mas iyo (Juli 31, 2019 @15:45) kategori: Rekreasi